Akhirnya, Sejarah Itu akan Terungkap!
Sekitar 17 bulan yang lalu, saya berniat untuk menuliskan sejarah awal bermula The Absurd Generation melekat pada Teater Angin. Namun otak saya nge-blank untuk merangkai jalinan cerita yang pernah saya dengar. Ya, karena saya tidak mengalami langsung bagaimana terjadinya peristiwa bersejarah di Toya Bungkah itu.
Akhirnya, beberapa hari yang lalu inspirasi meluncur begitu saja, dan selesailah tulisan yang dinanti-nanti. Namun tetap ada keraguan, apakah yang saya tuliskan sudah sesuai dengan kenyataan, more »